Rabu, 16 Februari 2011

QR Code, Barcode 2 Dimensi

Mungkin diantara kita pernah melihat kotak-kotak warna hitam yang tersusun acak, biasanya lambang ini ada pada media cetak seperti koran, tabloid, spanduk dan lain-lain.

QR code merupakan singkatan dari Quick Response Code. Pertama kali dikembangkan oleh perusahaan Jepang Denso-Waves di tahun 1994. Kode QR dapat menyimpan link url, koordinat geografis, teks dan angka. Dibanding barcode biasa, QR memiliki ruang penyimpanan data yang besar. Untuk kode angka dan huruf, mereka mampu mneyimpan hingga 4,296 karakter. Bandingkan dengan barcode konvensional yang hanya mampu menyimpan 20 digit.


 Untuk membaca kode QR, Anda membutuhkan QR reader. Untuk mencari link QR Code Reader, klik disini dan kemudian ikuti petunjuk di dalamnya.

Artikel Terkait



0 comments:

Posting Komentar